Tentang Kami

Urbancity.id memiliki tagline property &y lifestyle. Media online yang menghadirkan informasi seputar industri properti berikut sektor turunan, pembiayaan, dan gaya hidup masyarakat urban ini diterbitkan oleh PT Opatan Komunika Sejahtera (OK’S Consultant) yang merupakan metomorfosa dari PT Tatar Tinggi Sejahtera sejak tahun 2013.

Melakukan peremajaan melalui inovasi desain kreatif serta rubrikasi konten baru yang lebih fresh dan menarik di akhir 2019. Sajian berita berbasis digital (audio video) akan menjadi konten unggulan guna menjawab tingginya kebutuhan informasi yang lebih praktis, mudah dicerna, dan menghibur.

OK’S Consultant sendiri diinisiasi oleh para profesional yang telah berkecimpung di dunia jurnalistik dan pengelolaan media massa hingga puluhan tahun. Selain penerbitan media, OK’S Consultant juga berpengalaman dalam mengelola jasa Public Relation (PR) Consultant, Event Organizer (EO), Web Desig & Creative Design.